Film Laura Jadi Film Box Office Ke-12 Usai Tembus 1 Juta Penonton Dalam 10 Hari Penayangan

Genre drama kembali mendapatkan panggungnya usai film Laura tembus 1 juta penonton. Ini adalah film ke-4 yang bukan film horor dari total 12 film yang sekarang menduduki tangga box office perfilman Indonesia. 

Sejak rilis perdana di bioskop, khususnya Kota Semarang, film Laura yang tayang pada tanggal 12 September sudah langsung menguasai seluruh bioskop tempat tinggal kami. Ketika sudah sampai kondisi begini, prediksinya pasti box office.

10 hari

Dan benar saja, film berdurasi 104 menit ini butuh 10 hari penayangan untuk tembus 1 juta penonton (box office). Yang menarik tentu saja film Laura datang dengan genre dramanya. Sepertinya kekuatan ceritanya yang sempat jadi perbincangan dan ini juga kisah nyata jadi salah satu faktor pendukungnya.

  1. Film Ipar Adalah Maut Tembus 1 Juta Penonton, Jadi Film Box Office Ke-9 Tahun 2024
  2. Film The Architecture of Love Tembus 1 Juta Penonton, Jadi Film Box Office Ke-8 Tahun 2024
  3. Film Ancika: Dia yang Bersamaku 1995 Jadi Film Pertama yang Tembus 1 Juta Penonton Tahun 2024

Kita tahu tahun 2024 daftar box office film Indonesia masih dikuasai film horor. Meski begitu, ada kecenderungan beberapa rumah produksi yang ikut ambil bagian membawa genre horor rasanya tak selalu mampu dapat menembus daftar box office.

Film Laura jadi 1 diantara 4 film bergenre drama yang sukses menembus 1 juta penonton. Masih beberapa bulan lagi untuk melihat berapa banyak film bergenre yang sama mampu menyangi horor.

Artikel terkait :

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jadwal Bioskop Semarang: Kamis Minggu Ke-4 Bulan Maret 2025, Masih Tidak Ada Film Baru!

Jadwal Bioskop Semarang: Spesial Lebaran 2025, Ada 5 Film Baru

Hari Film Nasional 2025: Setelah Film Indonesia Jadi Tuan Rumah, Lalu?

Review Film Petaka Gunung Gede

Dirilis 9 Januari 2025, Film Almarhum Tayang 21 Hari di Kota Semarang