Jadwal Bioskop Semarang: Kamis Minggu Kedua Bulan Juli 2023, Tidak Ada Film Baru

Bioskop Tanah Air kembali absen merilis film baru di minggu kedua bulan Juli. Pemandangan seperti ini rasanya semakin sering. Kembali menyerah karena film luar yang sedang tayang?

Bila melihat rilis film luar yang baru tayang, ada Insidious The Red Door dan Hidden Strike, mungkin saja. Kejadian ini mengulang seperti yang terjadi pada minggu ketiga bulan Juni kemarin.

Masih ada 1 film Indonesia

Minggu ini merupakan ke-4 kalinya tidak ada film Indonesia yang diputar di bioskop, khususnya Kota Semarang sepanjang tahun 2023. Kami harap tidak semakin banyak lagi, meski kami mengerti kondisinya memang mengharuskan.

Di Kota Semarang, masih ada 1 film Indonesia yang diputar saat tidak ada film baru yang diputar. Kabar baiknya lagi, film yang sedang tayang saat ini baru saja mendapatkan 1 juta penonton.

Pertengahan tahun, film Indonesia rasanya semakin lesu saja. Minggu pertama bulan Juli saja filmnya sudah tumbang. Bahkan, ada film yang tidak diputar di bioskop Kota Semarang.

Semangat para sineas Indonesia!

Artikel terkait :

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Film Vina: Sebelum 7 Hari Tembus 1 Juta Penonton, Jadi Film Box Office Ke-7 Tahun 2024

Tayang Perdana di Kota Semarang, Film Do You See What I See Sukses Kuasai Seluruh Bioskop

Jadwal Bioskop Semarang: Kamis Minggu Kedua Bulan Mei 2024, Ada 1 Film Baru

Film The Architecture of Love (TAOL) Cinema Visit Semarang

Dirilis 25 Januari 2024, Film #OOTD: Outfit of The Designer Tayang 2 Hari di Kota Semarang